PT Semen Baturaja (Persero) Tbk Mengajak Warga Ring I Kelurahan Kertapati Ikuti Pelatihan Ternak Lele

, ,

PT Semen Baturaja (Persero) Tbk melalui program CSR mengajak warga Ring 1 Kelurahan Kertapati untuk ikut serta dalam Pelatihan Ternak Lele dengan pembicara Bapak Arwadi yang merupakan seorang praktisi peternak lele menggunakan Teknik Bioflok dan Microbuble.

Pelatihan ternak lele dilaksanakan pada 25 Juli 2019 di Kantor Pusat Semen Baturaja di Palembang. Ini merupakan salah satu wujud kepedulian Semen Baturaja terhadap warga sekitar pabrik untuk mendorong pembentukan usaha kecil dan meningkatkan perekonomian warga.

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses